Headline

Olahan Edamame untuk Cegah Preeklampsia Ibu Hamil

mepnews.id – Tim dosen dari Fakultas Ilmu Kesehatan dan Fakultas Pertanian, Universitas Muhammadiyah (Unmuh) Jember, mengembangkan program pencegahan preeklampsia pada ibu hamil melalui olahan edamame. Inovasi ini dilaksanakan dalam Program Kemitraan Masyarakat Stimulus (PKMS) dengan pendanaan dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Unmuh Jember. Preeklampsia menjadi salah satu penyebab utama morbiditas dan mortalitas ibu

Read More

Kementerian Pendidikan Saudi Kunjungi UNP

mepnews.id – Rombongan pejabat Kementerian Pendidikan Arab Saudi mengunjungi Universitas Negeri Padang (UNP) pada Senin, 13 Februari 2023. Mereka diterima di Ruang Sidang Senat Lantai IV UNP, Kampus Air Tawar Padang. Dikabarkan situs resmi unp.ac.id, rombongan terdiri dari Dr Abdurrahman Ali Al-Amri Assistant Deputy Minister for International Cooperation, Dr Sami Abdulrahman Al-Haisuny Director General Department

Read More

KKNP Umsida Lakukan Pemetaan Gunung Alap-alap

mepnews.id – Mahasiswa KKNP Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kelompok 65 membuat pemetaan camp area Gunung Alap-alap di Desa Sajen, Kecamatan Pacet, Mojokerto. Pemetaan ini mengatasi masalah minimnya penunjuk arah yang membuat banyak pendaki kesulitan navigasi jalur. Dengan fokus program kerja bidang kesehatan, UMKM, pariwisata, dan pendidikan, para mahasiswa berkontribusi dalam meningkatkan daya tarik wisata alam

Read More

Efisiensi ATK, UIN Antasari Maksimalkan Aplikasi Srikandi

mepnews.id – Menanggapi efisiensi besar yang diperintahkan Presiden Indonesia, Universitas Islam Negeri Antasari segera ambil tindakan. Setelah mendapatkan akun admin pengelola aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (SRIKANDI) dari Biro Umum Kementerian Agama, segera dilakukan bimbingan teknis untuk mempercepat konfigurasi pada akun pimpinan dan pegawai. Dikabarkan situs resmi uin-antasari.ac.id, kegiatan dilaksanakan 12 Februari 2025 di

Read More

Potensi Domba Awassi

mepnews.id – Tim Fakultas Peternakan (Fapet) Universitas Gadjah Mada (UGM) mengadakan pelatihan dan penyuluhan ‘Potensi Pengembangan Awassi sebagai Domba Perah di Indonesia’ di Malang, tepatnya di Kandang Kambing Burja, Kecamatan Lawang, di Kandang Kemitraan Klaster Closed Loop Joyo Setinggil di Kecamatan Karangploso, pada 4 Februari 2025. Awassi adalah salah satu jenis domba perah dari kawasan

Read More

Memetik Manfaat dari Pemikiran Defensif Pesimis

Oleh: Esti D. Purwitasari mepnews.id – Rina tampak gelisah sambil menatap laptop. “Mbak, saya stres. Minggu depan ada presentasi besar. Saya takut gagal, takut nge-blank di depan klien, takut bos kecewa.” “Loh, bukannya kau sudah siapkan materi dari minggu lalu?” “Iya, sih. Tapi saya tetap ngerasa nggak cukup. Gimana kalau tiba-tiba klien nanya sesuatu yang

Read More

Sport Center Unram Diresmikan

mepnews.id – Rektor Universitas Mataram (Unram), Prof Ir Bambang Hari Kusumo MAgrSt PhD, meresmikan Sport Center pada 7 Februari 2025 untuk mendukung fasilitas olahraga di lingkungan kampus. Peresmian juga dihadiri jajaran pimpinan universitas, dosen, civitas akademika, serta para undangan dari berbagai lembaga terkait. Dikabarkan situs resmi unram.ac.id, peresmian dimeriahkan berbagai rangkaian kegiatan, seperti senam bersama,

Read More

35 Mahasiswa FBS Unesa Magang di Thailand

mepnews.id – Sebanyak 35 mahasiswa Fakultas Bahasa dan Seni (FBS), Universitas Negeri Surabaya (Unesa), menjalani program magang dua bulan di Thailand. Mereka dilepas pimpinan FBS di Auditorium Gedung T4, Kampus II Lidah Wetan, 7 Februari 2025. Dikabarkan situs resmi unesa.ac.id, 23 mahasiswa magang itu dari Prodi S-1 Pendidikan Bahasa Inggris dan 12 dari Prodi S-1

Read More

Universiti Muhammadiyah Malaysia Gelar Pre-PhD Coaching di Surabaya

mepnews.id – Universiti Muhammadiyah Malaysia (UMAM) menggelar Pre-PhD Coaching untuk mendukung pengembangan akademik di lingkungan Muhammadiyah. Pelatihan intensif penulisan proposal disertasi S3 ini digelar di Universitas Muhammadiyah Surabaya (UM Surabaya) 3-4 Februari 2025. Dikabarkan situs resmi um-surabaya.ac.id, 50 calon mahasiswa doktoral dari berbagai Perguruan Tinggi Muhammadiyah (PTM) dan non-PTM di Jawa Timur berpartisipasi dalam program

Read More

Miskomunikasi Karena Intonasi

Oleh: Esti D. Purwitasari mepnews.id – Communicating is one thing. But, your tone while communicating is everything. Itu benar sekali. Sebetulnya, dalam berkomunikasi, intonasi atau nada bicara memegang peran penting untuk menjaga agar pesan tersampaikan dengan baik dan tidak menimbulkan kesalahpahaman. Satu kalimat sederhana seperti; “Ya sudah kalau begitu” bisa menimbulkan banyak kesan kalau diucapkan

Read More