Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Umsida Gandeng Burapha University

mepnews.id – Fakultas Bisnis Hukum dan Ilmu Sosial (FBHIS) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menjalin kerja sama dengan Burapha University Thailand. Kesepakatan kedua pihak dicapai pada 8 April 2023 di Sodoarjo. Dr Nurdyansyah MPd, Wakil Rektor 3 Umsida, sebagaimana dikabarkan situs resmi umsida.ac.id, menyampaikan kerja sama internasional semacam ini harus terus dijalin bahkan di fakultas maupun prodi lain di Umsida. Hal

Read More