Maritim

Launching Film ‘Djuanda: Pemersatu Laut Indonesia’ di UMY

mepnews.id – Deklarasi Djuanda 1957 menyatakan seluruh perairan di sekitar Indonesia adalah bagian dari wilayah negara Indonesia. Ini menjadi cikal bakal terwujudnya kedaulatan maritim yang sangat penting bagi Indonesia sebagai negara kepulauan. Ir H. Djuanda Kartawidjaja menjadi sejarah perjuangan kedaulatan atas wilayah perairan dan kelautan. “Kita tidak bisa membayangkan apa yang terjadi apabila Ir H.

Read More

Meneropong Balik Abad Keluhuran Maritim Kita

Oleh: Bambang Prakoso mepnews.id – Literasi tidak menyempitkan makna dan tafsir menyoal baca-tulis saja. Semua disiplin pengetahuan keilmuan bisa melekat pada sisi literasi. Ini kemudian bisa diambil angle-nya sebagai diskursus yang hangat dan mencerahkan, yang membuka cakrawala pengetahuan, yang juga mengidentifikasi genetika leluhur kita. Nenek moyang kita mewarisi mahakarya Nusantra yang mewah dan agung serta

Read More

Menuju Manila, Taruna AAL Jalin Kerjasama Maritim dengan Filipina

mepnews.id – Sebanyak 78 Taruna Akademi TNI Angkatan Laut (AAL) Angkatan 71 Korps Pelaut tengah menjalani latihan Praktek Pelayaran (PEK). Pelayaran menuju Manila, Filipina, dimulai 8 Oktober 2024 dari Jepang. Dikabarkan situs resmi aal.ac.id, pelayaran dengan KRI Bima Suci ini bukan hanya bagian penting dari program pendidikan, namun juga menjadi langkah strategis memperkuat kerja sama

Read More

ITK Bikin Etan Ship Competition

mepnews.id – Institut Teknologi Kalimantan (ITK) menyelenggarakan opening ceremony dan pameran inovasi kapal cepat tak berawak Etam Ship Competition 2024. Seluruh acara digelar di Selasar Gedung A Lantai 1 depan ULT ITK. Dikabarkan situs resmi itk.ac.id edisi 3 September 2024, Etam Ship Competition 2024 adalah lomba nasional yang diselenggarakan Program Studi Teknik Perkapalan ITK, dengan

Read More

Taruna AAL Sambut Kapal Perang ARM Cuauhtémoc dari Meksiko

mepnews.id – Dalam upaya memperkuat kerja sama bilateral di bidang maritim, Indonesia dan Meksiko kembali menunjukkan komitmen melalui kunjungan Kapal Perang Meksiko ARM Cuauhtémoc (BE01) ke Indonesia. Kedatangan kapal perang bersejarah ini disambut hangat Taruna Akademi TNI Angkatan Laut (AAL) di Dermaga 107, Tanjung Priok, Jakarta Utara, 1 September 2024. Upacara penyambutan dipimpin Aspers Danlantamal

Read More

940 Mahasiswa Baru UHT Berlayar dengan KRI

mepnews.id – Universitas Hangtuah (UHT) menegaskan komitmen memperkenalkan dunia kemaritiman pada mahasiswa baru. Komitmen itu diwujudkan lewat Joy Sailing pada 24 Agustus 2024, di Koarmada, Surabaya. Sepuluh jam, peserta Joy Sailing menyusuri Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI) di Perairan Barat Surabaya (APBS) dengan KRI MKS 590 Koarmada II yang dikomandani Letkol Laut (P) Suharto SE

Read More

Mengolah Air Laut Jadi Tawar Plus Bonus Bahan Bakar

mepnews.id – Nelayan yang mencari ikan di laut dalam waktu lama tentu butuh air minum untuk menjaga kesehatan dan stamina. Pada saat yang sama, nelayan dihadapkan pada tingginya harga bahan bakar minyak. Maka, sekelompok mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) merancang alat Sea Water Desalination untuk mengolah air laut menjadi air tawar bersih sekaligus memenuhi kebutuhan

Read More

Pemberdayaan Masyarakat Pesisir Cilacap Lewat Pesantren Berwawasan Bahari

mepnews.id – Untuk mewujudkan pondok pesantren sebagai agen sosial bagi masyarakat pesisir, Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) dan UIN Prof KH Saifuddin Zuhri Purwokerto melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat dengan dana hibah Pengabdian Kepada Masyarakat DRTPM dari KEMENDIKBUDRISTEK tahun 2023. Dikabarkan situs resmi unsoed.ac.id edisi 20 Oktober 2023, rangkaian peningkatan pengetahuan dan wawasan kemaritiman dilaksanakan dalam tiga

Read More

Aksanawa, Kapal Pencari Korban Kecelakaan Laut

mepnews.id – Kecelakaan di perairan Indonesia masih cukup tinggi. Komite Nasional Kecelakaan Transportasi (KNKT) menyebut, ada 179 kecelakaan antara tahun 2007 hingga 2010. Dari data itu, tim mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) menciptakan Autonomous Surface Vehicle (ASV) untuk membantu pencarian korban kecelakaan di perairan. Dion Andreas Solang, ketua tim perancang Aksanawa ITS, mengungkapkan kapal

Read More

Sistem Monitoring Pesawat Udara Tanpa Awak

mepnews.id – Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) berkolaborasi dengan Dunia Usaha Dunia Industri (DUDI), yakni AirNav Indonesia cabang Surabaya dan PT Aerotek Global Inovasi (Beehive Drones), mengembangkan sistem operasional lalu lintas Pesawat Udara Tanpa Awak (PUTA). Sistem bernama UAVITS tersebut telah diuji coba final di Terminal Umum Delta Artha Bahari Nusantara (DABN) Pelabuhan Probolinggo pada

Read More