writer's block

Pingin Lancar Nulis? Coba Aktivasi Otak Kecil

Oleh: Esti D. Purwitasari mepnews.id – “Mbak, kenapa tulisan sampeyan bisa banyak?” tanya seorang teman. Saya jawab, “Karena saya suka menulis.” “Saya pingin bisa lancar menulis. Tapi, sudah banyak kata-kata di otak, susah untuk mengalirkannya ke jari-jari dan laptop. Nggak bisa tumpah begitu saja,” dia curhat. “Oh, itu bukan masalahmu saja. Banyak orang bisa mengalaminya.

Read More