metode memasak

Begini Nih Teknik Masak Daging Kurban

mepnews.id – Idul Adha bukan sekedar ajang mendekatkan diri kepada Allah yang Mahakuasa, namun juga sarana untuk berbagi dengan sesama atau berkumpul dengan sanak saudara. Apalagi ada acara ‘makan-makan’ beragam masakan berbahan dasar daging kurban yang sudah dibagikan. Lailatul Muniroh SKM MKes, dosen Program Studi Gizi, Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM), Universitas Airlangga (Unair), mengungkapkan beragam

Read More